Posts

HAPPY FUN ON MAPS 2023

Image
Holaaa sobat abhitaara! gimana nih hari-hari liburannya? Semoga selalu baik dan bahagia yaa. Okayy disini mau bercerita nih tentang bulan november kemaren ya walau sudah 2 bulan yang lalu, apa satu tahun yang lalu ya hehe, walau sudah lalu tapi perlu banget diceritain karena acaranya seru banget soalnya, tau ngga apa? acaranya tuh berkaitan sama guest star dan joget asikk, yaa tidak salah lagi acaranya adalah MAPS (Moment Accounting Perfect Show) siapa yang kemaren ikutan?  Seru ga sih soalnya banyak banget guest star-guest star yang keren banget, apalagi guest star utamanya buat kita semakin tidak mau berhenti untuk bernyanyi dan berjoget bersama. Dimana para guestar memberikan penampilan terbaiknya mulai dari 1. Abstrak Band, yang bawain musik yang keren banget, sampe-sampe bikin energi kita langsung lari buat liat mereka dari pintu open gate  2. Ninety One, jangan ditanya lagi deh, mereka selalu berhasil bikin kita melayang sama penampilan mereka yang luar biasa.  3. Music of Law ju

STORY OF BENCHMARKING 2

Image
 Hai Hai Hai sobat HIMA AKT yang ketce abiez~  Jadi pada tanggal 19 November 2023 kemarin, Himpunan Mahasiswa Akuntansi UNNES telah melaksanakan salah satu program kerja yaitu Benchmarking 2. Nah dalam program Benchmarking 2 sendiri Himpunan Mahasiswa Akuntansi UNNES melakukan kunjungan Studi Banding ke salah satu Universitas Islam tepatnya di Kota Jogja yaitu Universitas Islam Indonesia dengan tema "Menumbuhkan Sikap Responsif, Aktif, dan Kritis dalam Menghadapi Minimnya Interaksi dengan Memperluas Relasi untuk Mengembangkan Keterampilan Komunikasi yang Baik dan Inovatif". Kedatangan Himpunan Mahasiswa Akuntansi UNNES dalam program Studi Banding ini tentunya disambut dengan baik oleh pihak HMJA KOMISI FBE UII. Dalam program Studi Banding tersebut HIMA Akuntansi UNNES diberikan paparan tentang bagaimana HMJA KOMISI FBE UII dan program mereka, begitu juga sebaliknya dengan HMJA KOMISI FBE UII yang menerima paparan tentang berbagai departemen serta program kerja dari HIMA Akunt

COMPETITION ON OCTOBER

Image
 Heyo sobat Abhitaraaa!! Bagaimana hari-hari kaliann? semoga hari-harinya penuh kebahagiaan ya. Kira-kira di bulan kemarin kita habis ngapain yaa? Uts kah? iyaa kemaren uts ko tapi ada yang seru sebelum uts dan setelah uts, apa yaa kira-kira?, Nihh sini kita ceritain, jadi kemarin kita habis seru-seruan dengan acara ACC CUP atau Accounting CUP yang dilaksanakan antar rombel lohh, dimana kegiatanya terlaksana selama 4 hari yaitu tanggal 7, 8, 14 dan 15 Oktober 2023. Dan tau kompetisi ada apa aja? Yuk mari simak ceritanya. Jadi, perlombaan di DAY - 1 pada tanggal 7 oktober yaitu terdapat , 2 kompetisi yaitu lomba AKUSTIK dan PES (PRO EVOLUTION SOCCER) . Dalam kegiatan ini para peserta menampilkan cover lagu terbaiknya agar bisa menjadi juara, dimana isi bandnya terdiri dari beberapa perwakilan rombel, nah untuk PES sendiri bertanding sepak bola antar perwakilan rombel lewat permainan PES Sedangkan di DAY - 2 pada tanggal 8 perlombaan yang dilaksanakan adalah cabang olahraga BADMINTON

PKMMJA TO MABA

Image
 Hai sobat Abhitara! Iya nih, udah lama banget gak ketemu. Gimana nih kabarnya, semoga baik dan juga selalu bahagia ya! Jadi, kemarin kita ada acara besar di HIMA nih. Coba tebak hehe, Ini loh, ciri-cirinya acaranya untuk mahasiswa baru atau maba…, apa hayo? ☺Yapsss Jadi kita telah menyelenggarakan PKMMJA (Pelatihan keterampilan manajemen mahasiswa jurusan akuntansi dan ekonomi keuangan islam) yang isinya tentang pelatihan keterampilan manajemen buat anak jurusan akuntansi dan ekonomi keuangan Islam. Wah, seru abis! Ada temen-temen yang nonton atau ikutan ga? Kalo nggak, sayang banget, soalnya beneran seru dan bermanfaat banget buat skill manajemen kita. Bahkan diselenggarakannya 2 hari loh, kira-kira ngapain aja yaa? nih jadi kita nyelenggarain 2 hari itu : Di Hari pertama kita mendengarkan materi dari pembicara terkeren yaitu ada - Ada bapak Ade Bhakti Ariawan S.H, M.A.P., Pembicara ini menjelaskan materi tentang personal building, yang dimana isinya bagaimana kita membangun skill ki

HALO MABA!

Image
Helooo teman-teman mabaa SNBT!  Selamat yaa atas diterimanya di Universitas Negeri Semarang, gimana perasaannya? Pasti seneng dong, apa kaget nih? hehe. Jadi kita mau infoin mengenai teman-teman yang belum konfirmasi serta kapan sih dimulainya pembayaran ukt? Okay jadi ini infonya Bagi teman-teman maba yang belum konfirmasi bisa banget mengikuti cara pada pamflet berikut yaaa Misalnya teman-teman masih bingung bisa menghubungi contact person yang tertera yaa. Selanjutnya info timeline administratifnya yaa Dari temen-temen masih bingung dan ingin bertanya-tanya, boleh banget yaa, Semangatt semuanya!!

PRESS RELEASE SEMINAR NASIONAL AKUNTANSI 2023

Image
Holaaa!! Selamat datang kembali di blog HIMA AKT🤩 Mau menginfokan bahwa Seminar Nasional Akuntansi 2023 telah berhasil selesai diselenggarakan. Acara ini keren bangetkan?? Selainn keren juga acaara ini memberikan pengalamaan yang luar biasa bagi para praktisi, akademisi, dan mahasiswa dalam memperluas pemahaman mereka tentang isu-isu terkini dalam bidang akuntansi dan menjalin koneksi yang berharga dengan para profesional di industri ini. Selama Seminar Nasional Akuntansi 2023, para pembicara utama memberikan presentasi yang luar biasa mengenai tema utama acara, yaitu "Peluang dan Tantangan Profesi Akuntan dan Entitas Bisnis dalam Mendukung Ekonomi Berkelanjutan". Mereka berbagi wawasan mendalam tentang peluang dan tantangan profesi akuntansi, serta menjelaskan entitas bisnis dalam mendukung ekonomi berkelanjutan. Wahhh keren banget ya para pembicaranya😊 dapat memberikan materi-materi kepada kita yang sangat bermanfaat. Selain itu, terdapat pula sesi diskusi dimana peserta

SEMINAR NASIONAL AKUNTANSI 2023

Image
Holaaa Sobat HIMA AKT!!  Gimana nih kabarnya? Semoga selalu baik dan sehat yaa. Hima Akuntansi UNNES akan mengadakan acara besar loh, yaitu✨Seminar Nasional Akuntansi 2023✨dengan tema "Peluang dan Tantangan Profesi Akuntan dan Entitas Bisnis dalam Mendukung Ekonomi Berkelanjutan". Buat teman-teman ataupun para praktisi yang ingin mendapat ilmu tentang bagaimana yang dihadapi maupun peluang seorang profesi akuntan yang sedang ramai diperbincangkan ataupun yang ingin mempelajari dan memahami mengenai entitas bisnis kalian bisa banget join acara Seminar Nasional Akuntansi 2023 ini lohh karna yang pastinya seru dan yang paling penting praktisi pada acara ini tuh ber SKP lohh!!, sehingga kita nantinya akan mendapatkan ilmu menambah wawasan, dan memperbanyak relasi kita juga loh guyss!! 🤩🤩 📌Adapun pembicara keren yang akan mengisi acara ini yaitu: 1. Hendri Santosa SE,Ak., M.Si., CA., CFA., CRP., CGCAE., QRGP., Asean CPA 2. Surya Raharja SE., M.Si., PH.D., Akt 🎙️ Dan dipandu o